Artikel

Struktur Organisasi Periode 2017/2018

    Dibaca 1513 kali Informasi himasis stmi

 

Hai sobat HIMASIS, Apa kabarnya disana ? Semoga selalu sehat dan jaya selalu ya. Kali ini kita akan membahas soal stuktur organisasi dari HIMASIS. Ya, struktur organisasi adalah suatu susunan dan hubungan antara tiap bagian serta posisi yang ada pada suatu organisasi atau perusahaan dalam menjalankan kegiatan operasional untuk mencapai tujuan. Sebuah organisasi pasti memiliki yang namanya struktur organisasi, nah berikut adalah susunan SO HIMASIS periode 2017 – 2018,  ada apa aja sih di dalam SO HIMASIS ? dari pada penasaran yukk kita kita cari tau jawabanya di bawah ini.

Anggota yang aktif dan menjabat dalah satu periode di sebut Badan Pengurus Harian(BPH). Dan yang namanya organisasi pasti ada ketua dan wakilnya kan ? Nah, HIMASIS periode 2017 – 2018 di ketuai oleh Bagas Eko Saputro dan Wakil Ketua Umum Aditya Mega yang telah terpilih pada saat musyawarah besar tanggal 1 Oktober 2017 yang bertempat di villa AJ, Cisarua Bogor. Jumlah seluruh BPH periode ini berjumlah 106 Anggota yang terdiri dari 2 sekretaris Umum, 2 Bendahara Umum dan terbagi menjadi 6 divisi yaitu ;

  • Divisi akademik
  • Divisi humas
  • Divisi infokom
  • Divisi kesekretariatan
  • Divisi kewirausahaan
  • Divisi PSDM

Nah admin sendiri ada di divisi infokom nih sobat HIMASIS, apa sih divisi infokom ?

Divisi infokom merupakan singkatan dari divisi informasi dan komunikasi. Yaitu divisi yang bertugas untuk mengelola data menjadi informasi yang nantinya akan di sebarluaskan memalui web official, radio official, mading lantai 2 gedung A Politeknik STMI, serta sosial media seperti instagram, line, twitter, facebook, maupun youtube. Divisi infokom sendiri di ketuai oleh Adinda Rachmasari.

Divisi infokom juga punya subdivisi sendiri loh, divisi infokom terbagi manjadi beberapa subdivisi diantaranya subdivisi sosial media dan orang yang bertanggung sebagai kepala subdivisi jawab yaitu Joshua Putra dengan anggota Deni Arbianto, Dwiky Radhifan, dan Adita. Lalu ada subdivisi Radio dan orang yang bertanggung sebagai kepala subdivisi jawab Indry Luxviyato dengan anggota Sigit Dwi K, Kirey Nabila, dan Dimas Pramudya. Eh divisi infokom juga punya divisi Youtuber loh, iya subdivisi youtuber ini dikepalai Syafitri dengan anggota Bagas Pramudya, Faisal, dan Tiara. Terus ada subdivisi majalah dinding dan orang yang bertanggung sebagai kepala subdivisi jawab adalah Luthfi Aziz yang beranggotakan Widi dan Zakiyah, Dan yang terakhir ada subdivisi admin nih, yaitu subdivisi divisi web yang dikepalai oleh Intan Rinjani yang beranggotakan Hisyam, Isnain N F, dan Albert Christian.

Ya itu lah sedikit penjelasan dari mimin, masih penasaran sama divisi lain gak ? Tenang, dilain kesempatan mimin bakal jelasin divisi divisi lain, makanya terus ikutin official web HIMASIS ya biar tau lebih dalam. Sekian terima kasih.

Salam Perubahan !

Follow Us

Tags

20182019202020214glAdobe XDAfter Event After Event MnG 2020AFTERGLOWAkademik HimasisaktivasiAktivasialgoritmaalgoritmaalgoritma pemrogramanangketArrayArtificialArtikelAugmented RealityAutoCADAutoCAD2015autonumberBack End Developerback end languageBahasa Pemrogramanbahasa pemrogramanbayar kuliahbelajar vbberitaBig-Datablockchainbossbuka bersamabukber himasisCerpencintaciscocisco packet tracercodeigniterColouringcontainercoronacovid19Criptocurencycsscsscuci tangancurriculum vitaecv yang baikCyber CrimeCYBER SECURITYCyber SecurityDampak AIdasar algoritmadasar jaringandatadata analystData DiriDatabasedatabasedehidrasidockerDownloaddownloadEcommasterEcommerceEntrepreneurera aietika dan privasievent ExpressJsfakta Figmaflowchartflutterfolder projectFrameworkFront EndFront End DevelopergaikindoGambar 2dGambar 3dGitGitHubharapanhello worldhimasisHIMASIS himasis artikelhtmlhtmlimpianINDEXS2021Industri OtomotifInformasiinspirasiInstalisasi NodeJS InstallinstallinstallIntelligenceiterationjadwal imsakiyahJakartaJAKARTAjaringanjaringanjaringan komputerjavaJavajavascriptJDKJoin MnG 2020JREKAHIM dan WAKAHIMkarakteristikKeamanan dan Privasikeamanan siberkebahagiaankebaikankegiatankerenkinemasterkode otomatisKomunikasi Serverkonfigurasi filekonsep cbdckrs onlinekstkunjungan pabrikleaderLebaranLibrarymachine learningMading HimasismagentamakananmakrabManfaat big dataMarkup LanguageMateri PembelajaranMedia VirtualBoxMedia VirtualBoxmeet and greetmeet and greet 2018meet and greet 2019Meet and Greet 2020meganthropusmelamar kerjaMethodsmicrosoft access 2010minumanmobil pintarmongoDBmudikmudik amanmvcnavigasi etika ainavigasi mobil pintarnetbeansngodingOnlinepreneurshiporacleorracleOS Windowsosi layerotomotifPanduan Lengkappaslonpaslon nomer 2pelatihan 2Pelatihan BPHPelatihan UIUXpelatihan1peluang data analystpemilu HIMASISpemimpinpemimpin baikpemrogramanpencarianpendaftaranpengenalan jaringanpengisian angketPeriode 2020 - 2021Periode 2021-2022Periode 2022 - 2023Periode 2023-2024Periode 2024 - 2025perkembanganphpphpPHP VS NodejspklPoliteknikPOLITEKNIK STMI potensi blockchainProgramming LanguageProsedurproses bisnispseudecodepuasapuasapycharmpythonpytrainramadanramadan 1441hramadhanRansomwarerequestresponseRESTful APIresumeRFIDRoutingrun endpoint expressrun server expressschScripting Languagesearch barSecuritySecurity Attacksejarahselectionself driving carSemester Pendekseminarseminar umumseminar2018senisensor mobil pintarsequenceSetup ProjetSistem InformasiSistem Informasiskill data analystspectrumSQL vs NoSQLSSLstmistok otomatisstruktur fileStruktur OrganisasiStudy Clubstudy clubTableTableautantangan aiTantangan Era DigitalTechnopreneurshipteknologiteknologi cerdasteknologi informasiteknologi informasiterhebatterpilihpaslonnomer2TipsTopologi JaringanTradisi LebarantriggerTrikTutorialtutorialTutorialtutorialTwiterTwiter 2020Twiter 2021Twiter 2021Twiter AFTERGLOWTwiter AGENCYtwiter2019uang digitalUbuntuulangtahunultahhimasisVirusvirus komputervisual basicvisual studiowebWeb DevelopmentWebinarWEBINAR HIMASISWebsitewhich is the best Windows 10windows 7Windows XPwirausahaYourXperienceyoutube